Kegiatan kunjungan ke Panti Asuhan yang dilaksanakan oleh HM-PS PMT 2023 mengangkat tema “Parsial (Partisipasi Sosial”. Dimana kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 18 Maret 2023. Bertempat di Panti Asuhan Pajar Iman Azzahra. Kegiatan ini disambut baik oleh adik-adik panti asuhan yang sangat antusias dalam menyambut kehadiran seluruh pengurus HM-PS PMT. …
Read More »Marhaban ya Ramadhan
Jadwal Imsakiyah Ramadhan 1444 H
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa, Ramadhan 1444H
Keluarga besar Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau mengucapkan selamat menunaikan ibadah puasa 1444 H. “Mohon maaf lahir dan batin”
Read More »Guna Mendorong Peningkatan Kuantitas HKI dan Hak Paten, PMT adakan FGD
PO PAK (Pedoman Operasional Penilaian Angka Kredit) merupakan buku wajib yang mesti dipahami oleh semua dosen. Pada PO PAK ini, terdapat salah satu kegiatan di bidang penelitian yang masih jarang digunakan dan dimanfaatkan secara maksimal oleh dosen, padahal memberikan angka kredit yang lumayan besar. Kegiatan tersebut adalah terkait pembuatan rancangan …
Read More »
Pendidikan Matematika UIN suska Riau
